CARA BERMAIN YU-GI-OH! TRADING CARD GAME - Yugioh Duelist Indonesia

CARA BERMAIN YU-GI-OH! TRADING CARD GAME


Yu-Gi-Oh! Trading Card Game adalah permainan kartu yang sangat terkenal di dunia. Permainan ini minimal dimainkan oleh dua orang yang akan saling bertarung. Kedua pemain akan menyusun kartunya sendiri yang akan digunakan dalam Duel, susunan kartu ini disebut dengan istilah Deck. Untuk sobat duelist yang ingin tau cara bermain Yu-Gi-Oh! atau ingin tau update aturan terbaru, tenang saja karena Yugioh Duelist Indonesia sudah menyiapkan tata cara bermain Yu-Gi-Oh! dalam bahasa Indonesia.

Pilih bagian yang ingin sobat duelist ketahui lebih lanjut (akan di-update secara berkala)
  1. Persiapan Permainan dan Arena Permainan
  2. Mengenali Jenis-Jenis Kartu
  3. Aturan Dasar Permainan
  4. Mengenali Teknik-Teknik Pemanggilan Khusus
  5. Aturan Tingkat Lanjut
    • Speed Spell dan Chain Link
    • Step-step pada Battle Phase
    • Jenis-jenis efek kartu
    • Extra Link
  6. Daftar Istilah
Jika ada pertanyaan, langsung komen di postnya yah, untuk mencegah pertanyaan yang sama terulang kembali. Semoga bermanfaat bagi sobat duelist semua!

1 komentar:

  1. Kalo mau ngeluarin monster dari extra deck haruskah pakai link monster?

    BalasHapus